Promo Morinaga Chil Kid Soya 300 Gr untuk Dapatkan Voucher Diskon

Memberikan asupan susu formula untuk anak memang penting. Namun, terkadang ada anak-anak yang tidak toleran dengan susu sapi, sehingga mereka mengalami reaksi alergi saat meminumnya. Padahal, susu formula merupakan asupan nutrisi yang penting dalam tumbuh kembang anak Anda. Tetapi, tenang saja karena Anda bisa menikmati keuntungan susu kedelai, yang merupakan solusi terbaik buat Anda dan buah hati tercinta. Apalagi, jika sedang ada promo Chill Kid Soya yang merupakan susu dari Morinaga. Anda bisa membelinya dengan harga yang lebih murah.

Susu kedelai sendiri sangat baik dalam memenuhi kebutuhan nutrisi si kecil. Kandungan di dalamnya sama baiknya seperti nutrisi yang terdapat di dalam susu kedelai. Maka dari itu, Anda tidak perlu khawatir apabila anak Anda mengalami alergi yang bisa membuatnya kesulitan meminum susu sapi. Berikan saja asupan susu kedelai yang juga menyehatkan untuknya. Yuk, simak keunggulan susu kedelai dengan berbagai macam nutrisi yang terkandung di dalamnya.

Chil Kid Soya Susu Formula dari Kedelai Murni

Susu ini memiliki protein yang berkualitas setara dengan susu sapi. Di dalamnya terkandung L-Metionin, asam amino, karmitin, esensial, vitamin serta mineral. Dalam susu soya ini juga terdapat kandungan AA, DHA, Kolin, AL, AAL serta zat besi yang mampu mendukung perkembangan otak dan sistem saraf penglihatan si kecil. Tidak hanya itu saja, sebab susu ini juga merupakan asupan yang baik dalam memberikan perlindungan kesehatan, untuk si kecil yang daya tahan tubuhnya sedang berkembang.

Ada kandungan probiotik dan prebiotik di dalamnya yang membuat susu Chil Kid Soya sangat baik dalam memperlancar pencernaan. Meminum susu ini juga dapat membuat saluran cerna anak Anda jadi makin sehat. Kemudian, kandungan nukleotida di dalamnya dapat mendukung proses maturasi pada saluran cerna. Di samping itu, susu pertumbuhan ini memang diformulasikan khusus untuk mengoptimalkan pertumbuhan dan perkembangan anak-anak.

Susu soya ini memiliki kandungan kalsium sebagai komponen penting dalam mengoptimalkan kepadatan tulang dan gigi. Makanya, nutrisi tersebut penting untuk memberikan dukungan terhadap tumbuh kembang si kecil sejak dini. Selain kalsium, ada vitamin D yang mampu memaksimalkan pertumbuhan tubuh dengan menyerap kalsium. Ini membuat tubuh si kecil mampu menyerap kalsium dengan lebih baik. Maka dari itu, Anda perlu memberikan susu kedelai Chil Kid Soya buat anak Anda.

Memiliki Persediaan Susu Chil Kid Soya di Rumah

Jika Anda sedang ingin membeli susu formula ini, kebetulan sekali sedang ada promo seru buat para ibu. Jadi, promo Chill Kid Soya ini tersedia di Alfamart. Hadiah dari promo ini berupa voucher diskon buat Anda. Alfamart akan membagi-bagikan sampling susu Chil Kid Soya dengan selongsong. Nah, nanti jika Anda mendapatkan sample susu tersebut dengan selongsong, Anda bisa redeem atau menukarkannya dengan voucher diskon senilai Rp25.000. Seru banget, kan? Kemudian, untuk menikmati belanja susu dengan voucher tersebut, Anda bisa menunjukkan kode uniknya saat membeli produk susu Morinaga Chil Kid Soya 300 gr di Alfamart. Anda pun jadi belanja lebih hemat, kan?

Jadi, membeli susu pertumbuhan anak memang penting. Akan lebih baik juga apabila Anda memiliki persediaan yang cukup di rumah. Jadi, ketika susunya habis Anda tidak perlu repot membelinya lagi, karena masih ada persediaannya. Dapatkan Morinaga Chill Kid Soya dengan belanja hemat sambil menikmati promo menariknya!

Comment here